Anime Terbaru yang Selesai Tayang
Filter :
Musim kedua dari seri anime Gurazeni.
Pagi seperti biasanya. Musik seperti biasanya. Diriku seperti biasanya.
Kecemasan dari tujuh gadis runtuh. Mati tertelan zombie...
Mereka terseret ke dunia zombie.
Hanya satu hal ...
Musim kedua seri anime Uchuu Senkan Tiramisù.
Musim kedua seri anime Golden Kamuy yang berlatar cerita di Hokkaido, sisi utara yang jauh dari Jepang, Sugimoto adalah salah satu yang selamat dari perang Russo-Jepang di era Meij...
Berlatar cerita pada pertengahan era Muromachi, tahun 1470 setelah peperangan Onin dan Bunmei. Cerita dimulai di Semenanjung Noto, Distrik Hokuriku. Karakter utama Hyakkimaru telah...
Tipe |
TV |
Eps | 24 |
Musim | Winter 2019 |
Chitose-chan adalah penguin yang hidup di Kyoto. Ia suka jalan-jalan dan berinteraksi dengan orang-orang di Kyoto. Tak jarang dirinya mendapat makanan lezat saat berpapasan dengan ...
Musim kedua seri anime Gyakuten Saiban yang diadaptasi dari game ketiga Ace Attorney.
Musim kedua dari seri anime Senran Kagura.
Para gadis belajar di sekolah-sekolah shinobi modern. Mereka mendedikasikan seluruh hidup mereka untuk menjadi shinobi sejati, belajar d...
Asuka dan 4 temannya mengikuti sekolah rahasia Akademi Hanzo yang melatih gadis-gadis muda dalam seni bela diri Ninjutsu. Namun, mereka menyadari kemampuan mereka belum cukup untuk...
Tipe |
TV |
Eps | 12 |
Musim | Winter 2013 |
Tu Xiaoyi, Yao Zhetian dan Qi Jingxuan adalah para siswa SMA di sebuah kota kecil, Lanxi, Cina selatan. Anime ini menceritakan tentang impian, persahabatan, keluarga, dan cinta per...
Cerita berpusat pada seorang gadis yang sangat lugu bernama Bocchi Hitori. Gadis ini bertekat untuk berteman dengan murid-murid sekelas sebelum kelulusan sekolah.
Tipe |
TV |
Eps | 12 |
Musim | Spring 2019 |
Suatu hari, setelah pesta minum-minum kantor, Minori dan bosnya, Hatano bertengkar seperti biasanya hingga mereka sadar telah ketinggalan kereta terakhir. Mereka kemudian memutuska...
Daisuu seorang komikus yang dibesarkan di panti asuhan. Sayangnya, karya-karyanya tak begitu laku. Hari-harinya yang membosankan mulai berubah ketika bertemu dengan Myou, seorang y...
Cerita berpusat pada perjuangan sekelompok gadis untuk menjadi Gadis Hula.
Tipe |
TV |
Eps | 12 |
Musim | Winter 2019 |
Thorfinn adalah anak dari salah satu prajurit Viking hebat. Namun, ketika ayahnya terbunuh dalam pertempuran oleh pemimpin tentara bayaran Askeladd, ia bersumpah untuk membalas den...
Tipe |
TV |
Eps | 24 |
Musim | Summer 2019 |
Tomari Hinowa, anak SMA biasa sampai suatu hari diberitahu bahwa dirinya harus menikah dengan makhluk misterius bernama Kanenogi. Begitulah awal kehidupan barunya dimulai.
Nariyuki Yuiga, siswa kelas 3 SMA dari keluarga miskin yang berusaha mendapatkan beasiswa. Yuiga kemudian berkesempatan mendapat beasiswa, tetapi dengan syarat, ia harus menjadi tu...
Tipe |
TV |
Eps | 13 |
Musim | Spring 2019 |
Cerita berpusat pada klub tenis di sebuah SMP yang terancam bubar. Untuk mencegah hal itu, Touma Shinjou meminta Maki Katsuragi untuk bergabung ke klub dan berpasangan dengannya. I...
Setelah perang saudara di luar angkasa karena hasutan Saga - Gemini Gold Saint, tim baru Saint datang dengan tujuan melindungi dewi Athena. Tim wanita pertama yang terdiri dari pra...
Cerita dimulai ketika Joutarou meminta Kouichi untuk melakukan perjalanan ke Naples untuk menyelidiki seseorang yang dikenal sebagai Haruno Shiobana yang kemudian terungkap memilik...