High Score Girl

Gambar High Score Girl
Judul Anime
JudulHigh Score Girl
Jepang ハイスコアガール
Lainnya Hi Score Girl
Detail
Tipe TV
Status Selesai Tayang
Musim Perdana Summer 2018
Tayang 14 Jul 2018 - 28 Sep 2018
Total Episode 12
Durasi 24 Menit
Rating Remaja
Genre Comedy, Romance, School, Seinen
Studio J.C.Staff
Lisensor Netflix
Produser Warner Bros. Japan, Square Enix, KlockWorx, Good Smile Company
Skor 8.33
Website

Sinopsis

Tahun 1991, Haruo Yagachi yang duduk di kelas 6 SD mengisi hari-harinya dengan bermain video game. Di sekolah ia tidak populer, tidak menarik, tidak humoris, dan tak begitu baik, bahkan di rumah pun demikian. Satu-satunya hal yang dimilikinya adalah keterampilannya dalam bermain video game. Suatu hari, di sebuah pusat video game lokal ia bermain dengan Akira Oono, teman kelasnya yang cantik, pintar, kaya dan populer. Haruo benar-benar kalah telak dalam game Street Fighter II. Tidak hanya itu, ia bahkan kalah 30 kali berturut-turut di berbagai game. Sepulang sekolah, setiap kali Haruo bermain video game, Akira mengikutinya dan menghancurkannya. Begitulah awal berkembangnya hubungan aneh keduanya dimulai.

(Disunting dari MangaHelper)

Daftar Karakter dan Pengisi Suara (Seiyu)

Karakter Utama
Pengisi Suara Kouhei Amasaki
Bahasa: Jepang
Karakter Utama
Pengisi Suara Sayumi Suzushiro
Bahasa: Jepang
Karakter Pendukung
Pengisi Suara Yuuki Hirose
Bahasa: Jepang
Karakter Pendukung
Pengisi Suara Kazuyuki Okitsu
Bahasa: Jepang
Karakter Pendukung
Pengisi Suara Daiki Yamashita
Bahasa: Jepang

Staf

Lagu Pembuka (OP)

Lagu Pembuka (OP) belum tersedia

Lagu Penutup (ED)

Lagu Penutup (ED) belum tersedia

Lagu Penyerta

Lagu Penyerta belum tersedia

Quotes

Quotes belum tersedia

Ulasan

Ulasan belum tersedia

Artikel Terkait

Artikel Terkait belum tersedia