Anime Studio/Produksi Studio Pierrot Terbaru
Filter :

Studio Pierrot
Studio anime jepang yang didirikan pada tahun 1979 oleh mantan pegawai dari Tatsunoko Production dan Mushi Production. Studio ini bertempat di Mitaka, Tokyo, Jepang.
Bagian kedua dari seri anime Bleach: Sennen Kessen-hen yang dijadwalkan tayang pada bulan Juli 2023.
Tipe |
TV |
Eps | ? |
Musim | Summer 2023 |
Rikka, Chiyo, Sekine, dan Tsubasa adalah empat anak yang sekolah di SMP khusus perempuan yang sama. Mereka sangat akrab dan terlihat seperti anak SMP pada umumnya. Namun, sebenarny...
Mereka cowok-cowok ganteng dan keren yang sulit didekati. Namun, mereka semua ceroboh.
Ini adalah anime komedi empat anak laki-laki cerobah yang berusaha untuk tetap terlihat gant...
Setiap keinginan akan menjadi kenyataan!? Kembar enam membuat keributan besar di pulau misterius untuk mencari buah legendaris!
Suatu hari, enam anak melakukan perjalanan untuk me...
Tipe |
Movie |
Eps | 1 |
Musim | Summer 2022 |
Musim keempat dari seri anime Kingdom.
Tipe |
TV |
Eps | 26 |
Musim | Spring 2022 |
Ichigo Kurosaki yang memperoleh kekuatan dewa kematian (Shinigami) dari pertempuran sebelumnya terseret dalam kekacauan Soul Society, tempat di mana jiwa-jiwa yang mati di dunia in...
Berlatar cerita pada era Taishou Jepang (1912-1926). Mameda, gadis tanuki yang bermimpi ingin menjadi manusia. Secara penampilan, Mameda dapat berubah menjadi manusia dengan paras ...
Musim ketiga seri anime Osomatsu-san.
Daluhu kala, terjadi peperangan antara Kantou melawan Kansai yang memecah belah Jepang. Awalnya Kansai bagian dari Kantou, tetapi perlahan polisi dan pemerintah mulai kehilangan ke...
Setahun setelah pertempuran dahsyat melawan Zhao, Negara Qin kembali fokus untuk mengejar ambisi Raja Ying Zheng untuk menaklukkan enam negara bagian lainnya dan mempersatukan Cina...
Tipe |
TV |
Eps | 39 |
Musim | Spring 2013 |
Era peperangan Cina memberikan jalan bagi generasi petarung dan raja berikutnya untuk memperjuangkan supremasinya. Akhirnya, tujuh negara kuat muncul di tengah peperangan yang tak ...
Tipe |
TV |
Eps | 38 |
Musim | Spring 2012 |
Taishi Fura, jadi anak penyendiri setelah bertengkar dengan teman-temannya. Suatu hari, ia melihat ghoul menyerang dengan brutal hingga menyebabkan salah satu temannya mati. Ia pun...
Tipe |
OVA |
Eps | 1 |
Musim | Summer 2015 |
Enam Matsuno bersaudara menghadiri reuni SMA. Di sana mereka bertemu dengan teman kelas mereka dulu yang telah sukses dengan pekerjaan masing-masing. Sepulangnya di rumah Matsuno b...
Tipe |
Movie |
Eps | 1 |
Musim | Winter 2019 |
Suatu hari di tengah samudra pasifik tiba-tiba muncul benua misterius yang bernama Magmel. Para penjelajah berdatangan untuk mengeksplorasi benua tersebut. Mereka menemukan bentuk ...
Tipe |
TV |
Eps | 13 |
Musim | Spring 2019 |
Doraemon adalah robot berwujud kucing yang datang dari masa depan untuk membantu Nobita, si anak pemalas. Doraemon dikirim untuk memastikan Nobita dan keturunannya kelak sukses.
Tipe |
TV |
Eps | ? |
Musim | Spring 2005 |
Musim kedua seri anime Tokyo Ghoul:re.
Eikichi Onizuka, seorang mantan pemimpin geng motor yang berambisi menjadi guru terhebat di dunia. Kemampuannya sebagai seorang guru langsung diuji ketika ia harus mengajar di kela...
Tipe |
TV |
Eps | 43 |
Musim | Summer 1999 |
Menceritakan ketika Kurama dan Hiei bertemu pertama kali, dan kasus penyandraan di dunia roh.
Yuusuke Urameshi, seorang remaja 14 tahun yang baru saja sadar bahwa dirinya telah mati setelah menyelamatkan seorang anak. Yuusuke memiliki kepribadian buruk yang bahkan Dunia Roh...