F. Nightingale
Anime: Reincarnation no Kaben
Panduan Sebelum Menulis Deskripsi Karakter Anime
  • Tulis deskripsi tentang karakter ini dengan bahasa indonesia yang mudah dipahami.
  • Usahakan untuk membuat deskripsi karakter tanpa spoiler.
  • Jika Anda menyalin tulisan dari website lain, tolong sertakan sumber referensi pada akhir paragraf.
  • Jika karakter ini telah memiliki deskripsi, pastikan deskripsi yang Anda tulis lebih baik dari deskripsi yang telah ada, karena hanya deskripsi terbaiklah yang akan dipublikasikan.

Deskripsi Saat ini

Seorang wanita anggun yang menyembunyikan matanya di balik poni yang panjang. Di dalam organisasi Ijin no Mori, ia bertanggung jawab utama dalam pengobatan rekan-rekannya. Saat melakukan pengobatan, ia terkadang menggunakan bakatnya sambil menyentuh pasien dengan cara yang sensual, sehingga ia terkadang dijuluki sebagai "Perawat Mesum" (Iroboke Kangofu) oleh Neumann.


Deskripsi Karakter F. Nightingale